Jakarta (ANTARA News) - Pertandingan hari kedua Asian Games 2018 di Jakarta dan Palembang, Senin, menyediakan 29 medali emas untuk diperebutkan pada nomor final yang tersebar di sepuluh cabang olahraga.
     
Berikut sebaran medali emas:

1. Renang 7 medali emas
  - 800 meter gaya bebas putra
  - 50 meter gaya kupu-kupu putri
  - 50 meter gaya punggung putra
  - 100 meter gaya bebas putri
  - 200 meter gaya ganti perorangan putra
  - 200 meter gaya dada putri
  - 4x200 meter gaya bebas estafet putra

2. Balap sepeda (sepeda gunung) 2 medali emas
  - downhill putra
  - downhill putri

3. Berkuda 1 medali emas
  - dressage team prix St Georges (tunggang serasi)

4. Anggar 2 medali emas
  - floret individual putri
  - sabel individual putra

5. Senam 1 medali emas
  - artistik putra

6. Wushu 2 medali emas
  - tanjijian putri
  - nandao putri

7. Menembak 4 medali emas
  - 10 meter air rifle putra
  - 10 meter air rifle putri
  - trap putri
  - trap putra

8. Taekwondo 3 medali emas
  - kyorugi (tarung) kelas -53 kg putri
  - kyorugi (tarung) kelas -58 kg putra
  - kyorugi (tarung) kelas -67 kg putri

9. Angkat besi 2 emas
  - kelas 48 kg putri
  - kelas 56 kg putra

10. Gulat 5 medali emas
  - gaya bebas 125 kg putra
  - gaya bebas 50 kg putri
  - gaya bebas 53 kg putri
  - gaya bebas 57 kg putri
  - gaya bebas 62 kg putri

Baca juga: 29 medali emas diperebutkan pada hari kedua

Pewarta:
Editor: Fitri Supratiwi
COPYRIGHT © ANTARA 2018